Judul: Dalam luka, kita tumbuh : kumpulan puisi
Penerbit: Langgam Pustaka
Pengarang: Candra Henaulu
Tahun: 2024
Buku: 130 halaman | 15 x 10 cm
ISBN: 978-623-8521-17-3
Website: https://www.langgampustaka.com/
Email: langgampustaka@gmail.com
Di ingatanku
Kau sepintas lalu
Tempat luka-luka tumbuh
Tempat aku belajar sembuh